TATA KELOLA LINGKUNGAN GOOD ENVIRONMENTAL GOVERNMENT MELALUI PEMANFAATAN SAMPAH (STUDI KASUS TPA MRICAN JENANGAN PONOROGO)

Authors

  • Ariska Rahayuningtyas Universitas Muhammadiyah Ponorogo
  • Robby Darwis Nasution Universitas Muhammadiyah Ponorogo
  • Jusuf Harsono Universitas Muhammadiyah Ponorogo
  • Yusuf Adam Hilman Universitas Muhammadiyah Ponorogo

DOI:

https://doi.org/10.54144/jsp.v3i2.54

Keywords:

Pemanfaatan Sampah; Good Environmental Government;

Abstract

Penelitian yang bertujuan untuk mengetahui penerapan Good Environmental Government di TPA desa Mrican Kecamatan Jenangan, Kabupaten Ponorogo. Dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif untuk mendieskripsikan pelaksanaan Good Environmental Government. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Informan yang diwawancarai yaitu: Kepala bagian Kebersihan Dinas Lingkungan Hidup Ponorogo, Bagian ketua atau Pegawai Pengelolaan Sampah TPA Mrican, Pegawai TPA Mrican Kecamatan Jenangan, Masyarakat sekitar TPA Mrican Kecamatan Jenangan. Berdasarkan hasil penelitian di ketahui bahwa tata kelola lingkuang melalui konsep Good Environmental Government belum kamsimal, karena di lingkungan sekitar tempat pembuangan sampahmenyebabkan dampak yang tidak baik bagi lingkungan, di TPA Mrican sendiri sudah overload, menurut Undang-undang seharunya sudah tutup dikarenakan sudah 25 tahun lamanya dan tidak ada perluasan pada TPA Mrican.

Author Biographies

Robby Darwis Nasution, Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Ilmu Pemerintahan

Jusuf Harsono, Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Ilmu Pemerintahan

Yusuf Adam Hilman, Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Ilmu Pemeirntahan

Downloads

Published

2022-12-01

How to Cite

Rahayuningtyas, A., Nasution, R. D. ., Harsono, J., & Hilman, Y. A. (2022). TATA KELOLA LINGKUNGAN GOOD ENVIRONMENTAL GOVERNMENT MELALUI PEMANFAATAN SAMPAH (STUDI KASUS TPA MRICAN JENANGAN PONOROGO). Jurnal Sosial-Politika, 3(2), 101–110. https://doi.org/10.54144/jsp.v3i2.54

Issue

Section

Articles