METODE SOCIAL MAPPING UNTUK MELIHAT PERAN GANDA ISTRI NELAYAN DALAM RANGKA PENINGKATAN KESEJAHTERAAN KELUARGA NELAYAN (STUDI KASUS DI DESA BRINGSANG KECAMATAN GILI GENTING, SUMENEP)

Authors

  • Jumiatl Holisha Universitas Trunojoyo Madura
  • Arie Wahyu Prananta Universitas Trunojoyo Madura
  • Aminah Dewi Rahwati Universitas Trunojoyo Madura
  • Syamsu Budiyanti Universitas Trunojoyo Madura

DOI:

https://doi.org/10.54144/jsp.v3i1.48

Keywords:

Social Mapping, Industrialisasi Nelayan, Istri Nelayan, Rumah Tangga Nelayan

Abstract

Permasalahan  dalam  penelitian  ini  ialah  peranan  istri  nelayan dalam meningkatkan  kesejahteraan  rumah tangganya,  bentuk atau wujud partisipasi seorang istri nelayan dalam meningkatkan kesejahteraan rumah tangganya.   Tujuan  penelitian  ini  adalah  untuk  mengetahui  sejauhmana  peranan  istri nelayan   dan  dalam  wujud  apakah   partisipasi   yang  dilakukan   oleh  istri  nelayan dalam  meningkatkan  kesejahteraan  rumah  tangganya. Hasil penelitian menunjukkan peran istri mempunyai peran ganda jadi penambah dan penutup kebutuhan keluarga. Suami merasa terancam dan terganggu akibat istri bekerja untuk menambah pendapatan keluarga berpengaruh terhadap hubungan relasi antara suami dan istri.

Downloads

Published

2022-07-20

How to Cite

Holisha, J., Prananta, A. W. ., Rahwati , A. D. ., & Budiyanti , S. . (2022). METODE SOCIAL MAPPING UNTUK MELIHAT PERAN GANDA ISTRI NELAYAN DALAM RANGKA PENINGKATAN KESEJAHTERAAN KELUARGA NELAYAN (STUDI KASUS DI DESA BRINGSANG KECAMATAN GILI GENTING, SUMENEP). Jurnal Sosial-Politika, 3(1), 1–13. https://doi.org/10.54144/jsp.v3i1.48

Issue

Section

Articles